Home » » Es Airmata Pengantin

Es Airmata Pengantin

Written By Unknown on Senin, 22 Juli 2013 | 00.34

Es Airmata Pengantin

BAHAN :
  • 1 bungkus agar-agar bubuk putih
  • 700 ml air
  • 75 gram gula pasir
  • pewarna merah, kuning, dan hijau
  • 3 sendok makan biji selasih (siap pakai)
  • 200 ml sirup cocopandan
  • 800 ml air
  • es serut 
 

CARA MEMBUAT:

  1. Rebus agar dan gula dalam 700 ml air sampai mendidih, angkat lalu bagi menjadi 3 bagian. 
  2. Warnai masing-masing adonan dengan warna merah, kuning, dan hijau lalu bekukan. Serut agar-agar memanjang. 
  3. Tuang agar, selasih, sirup, dan air lalu aduk dan tuang ke gelas. Tambahkan es lalu sajikan.


Untuk 8 gelas

0 komentar:

Posting Komentar

 
Support : Mazta Info | Sarana Informatika Corner |
Copyright © 2013. Resep Masakan Indonesia - All Rights Reserved
Proudly powered by Blogger